10 soal listrik dinamis dalam kehidupan sehari-hari

 sumber:https://www.amongguru.com/latihan-soal-un-ipa-smp-materi-listrik-dinamis-dan-pembahasannya/

Soal nomor 1

Muatan listrik sebesar 600 C mengalir selama 1 menit pada suatu penghantar. Besarnya arus yang mengalir adalah ….

A. 10 A

B. 20 A

C. 25 A

D. 30 A

Kunci jawaban : A

Pembahasan :

Diket. Q = 600 C, t = 1 menit = 60 sekon

Dit. I = … ?

Jawab :

I = Q/t

I = 600/60

I = 10 A

Soal nomor 2

Perhatikan rangkaian listrik berikut!

Berdasarkan data pada gambar, kuat arus listrik I adalah ….

A. 0,67 A

B. 1,50 A

C. 2.00 A

D. 2,50 A

Kunci jawaban : B

Pembahasan :

Nilai hambatan pengganti paralel (Rp)

Soal nomor 3

Di dalam sebuah rumah terdapat 5 lampu masing-masing 20 watt menyala selama 10 jam perhari, sebuah TV 60 watt menyala 8 jam per hari, dan sebuah seterika 250 watt digunakan 4 jam per hari. Besar energi listrik yang digunakan selama satu bulan (30 hari) adalah ….

A. 5,04 kWh

B. 7,44 kWh

C. 50,4 kWh

D. 74,4 kWh

Kunci jawaban : D

Pembahasan :

Energi listrik W dalam 1 hari :

5 lampu @20 watt = 5 x 20 watt x 10 h = 1000 Wh

TV 60 watt x 8 h = 480 Wh

Seterika 250 watt x 4 h = 1000 Wh

Total = 2480 Wh

Energi listrik dalam 1 bulan = 2480 Wh x 30 = 74400 Wh = 74,4 kWh

Soal nomor 4

Sebuah seterika listrik dipasang pada tegangan 125 volt dan kuat arus 2 ampere. Energi yang diperlukan selama 30 menit sebesar ….

A.  85 joule

B.  500 joule

C.  7.500 joule

D.  450.000 joule

Kunci jawaban : D

Pembahasan :

Dik. V = 125 V; A = 2 A, t = 30 menit = 1.800 s

Dit. W = …. ?

Jawab :

W = V x I x t

W = 125 x 2 x 1.800

W = 250 x 1.800

W = 450.000 joule

Soal nomor 5

Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut!

Kuat arus pada amperemeter adalah ….

A. 1,6 A

B. 2.0 A

C. 4,0 A

D. 10,0 A

Kunci jawaban : C

Pembahasan :

Soal nomor 6

Pada sebuah sumber listrik mengalir energi sebesar 4.200 Joule, digunakan untuk memindahkan muatan 70 Coulomb. Beda potensial perpindahan muatan tersebut sebesar ….

A. 30 V

B. 50 V

C. 60 V

D. 65 V

Kunci jawaban : C

Pembahasan :

Diket. W = 4.200 J, Q = 70 C

Dit. V = … ?

Jawab :

V = W/Q

V = 4.200/70

V = 60 Volt

Soal nomor 7

Amperemeter digunakan untuk mengukur kuat arus listrik pada sebuah resistor, diperoleh data bahwa arus listrik yang mengalir sebesar 2 A.

Jumlah muatan listrik yang mengalir pada resistor tersebut dalam waktu 1/2 menit sebesar ….

A. 60 A

B. 70 A

C. 80 A

D. 90 A

Kunci jawaban : A

Pembahasan :

Diket. I = 2 A, t = 1/2 menit = 30 s

Dit. Q = …. ?

Jawab :

Q = I x t

Q = 2 x 30

Q = 60 C

Soal nomor 8

Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan data pada gambar, kuat arus rangkaian listrik tersebut sebesar ….

A. 0,5 A

B. 1,0 A

C. 2,0 A

D. 2,5 A

Kunci jawaban : C

Pembahasan  :

Diket. R1 = 4Ω, R2 = 2Ω, R3 = 3Ω, V = 12 V

Dit. I = … ?

Jawab :

Kita cari dulu besar hambatan pengganti (Rpengganti)

Rs = R1 + R 2

Rs = 4Ω + 2Ω = 6Ω

1/Rp = 1/Rs + 1/R3

1/Rp = 1/6 + 1/3 = 2Ω

Rpengganti = 2Ω

I = V/R

I = 12/6

I = 2 A

Soal nomor 9

Beberapa penghambat yang masing-masing berhambatan 3 Ohm dirangkai seperti gambar berikut!

Jika hambatan rangkaian (1) dan rangkaian (2) diberi tegangan yang sama yaitu 6 volt, kuat arus pada rangkaian (1) dan rangkaian (2) berturut-turut sebesar ….

A. 4A dan 8A

B. 2A dan 3 A

C. 1,5A dan 2A

D. 1,2A dan 2,5A

Kunci jawaban : C

Pembahasan :

Rangkaian (1) :

1/Rp = 1/3 + 1/3 + 1/3

Rp = 1 ohm

Rt = 3 ohm + 1 ohm

Rt = 4 ohm

Kuat arus (1) :

i = V / R

i = 6 / 4

i = 1,5 A

Rangkaian (2) :

1/Rt = 1/6 + 1/6

Rt = 3 ohm

Kuat arus (2)

i = V / R

i = 6 / 3

i = 2 A

Komentar

Postingan populer dari blog ini

15 soal pg dan urean tekhnologi ramah lingkungan

15 soal pg dan urean biotekhnologi

15 soal pg dan urean tanah dan keberlangsungan hidup